Spesifikasi Laptop Toshiba NB505-1004

Jumat, 07 Juni 2013 | komentar

Spesifikasi Laptop Thosiba - Selamat datang di blog kami, kami akan memberikan informasi tentang laptop thosiba bagi anda yang akan membeli atau ingin mengetahui tentang laptop thosiba kami menyajikan banyak informasi khususnya untuk laptop thosiba. di postingan kali ini kami akan memberikan informasi tentang Spesifikasi Laptop Toshiba NB505-1004 ,

Laptop adalah komputer bergerak yang berukuran relatif kecil dan ringan, beratnya berkisar dari 1-6 kg, tergantung ukuran, bahan, dan spesifikasi laptop tersebut. Sumber daya laptop berasal dari baterai atau adaptor A/C yang dapat digunakan untuk mengisi ulang baterai dan menyalakan laptop itu sendiri. Baterai laptop pada umumnya dapat bertahan sekitar 1 hingga 6 jam sebelum akhirnya habis, tergantung dari cara pemakaian, spesifikasi, dan ukuran baterai. Laptop terkadang disebut juga dengan komputer notebook atau notebook saja.

Toshiba NB505-1004
Spesifikasi Laptop Toshiba NB505-1004

 

Toshiba NB505-1004 memiliki desain yang kompak dengan bentuk dinamis. Jika Anda ingin laptop sederhana dikemas dengan fitur-fitur penting membantu Anda mengerjakan tugas-tugas di rumah ataupun di luar rumah yang membutuhkan mobilitas, maka laptop seri ini adalah yang Anda cari.

Desain Stylish & Mudah di Bawa
Toshiba NB505-2004, laptop yang mudah untuk dibawa kemana saja. Toshiba ini memiliki berat 1.23 kg. Ditambah, laptop ini datang dengan warna yang elegan.

Kinerja Prima
Dengan harga yang terjangkau, Toshiba NB505-1004 menawarkan prosesor Intel Atom N570 dengan kecepatan 1.66 GHz dan RAM 1 GB DDR3, Anda dapat melakukan multitasking dengan mudah dan lancar.

Layar 10.1"
Dengan layar 10.1" yang cocok untuk travel namun juga cukup lebar untuk Anda melakukan pekerjaan komputasi dan menikmati hiburan multimedia dengan nyaman.

Konektivitas
Notebook ini juga ditunjang konektivitas Wi-Fi serta Bluetooth membuat Anda tidak akan kesulitan untuk mobile kapan pun dan dimana pun. Memory card reader juga sudah dibenamkan pada laptop ini yang semakin memudahkan Anda melihat ataupun berbagi file di samping dengan tersedianya port USB.

Fitur Toshiba
Laptop ini memiliki apa yang Anda perlukan, termasuk fitur yang memungkinkan Anda mengirimkan video Anda dan menikmati game online. Toshiba NB505-1004 dilengkapi dengan webcam yang memungkinkan Anda untuk melakukan tatap muka dengan orang-orang terdekat Anda.

Harga Rp. 2.985.000,-


demikianlah informasi dari kami mengenai Spesifikasi Laptop Toshiba NB505-1004 yang dapat kami berikan pada anda, Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua yang membutuhkan informasi tentang laptop thosiba.

Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Spesifikasikasi Laptop Thosiba - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger